Jumat, 03 April 2020

LOCAL SEED BANK ( moderator)



LOCAL SEED BANK_  SEBAGAI  UPAYA  PELESTARIAN SUMBER HAYATI*

KKVI  DIY didukung oleh Disdikpora DIY dan Balai Tekkomdik DIY mempersembahkan VCT Batch 6 DIY. Kesempatan  berkolaborasi dan berbagi INFORMASI di  RI  4.0.

Populasi manusia kian meningkat! Namun laju  peningkatan produksi pertanian tidaklah  secepat  perubahan iklim. Penyakit  baru pun mengancam varietas pertanian. Perlu upaya - upaya untuk melestarikan ketersediaan benih. Salah satunya dengan _local seed bank_.

Anda cinta  anak cucu ? Anda peduli  dengan kehidupan  mereka di masa depan?  Anda ingin berperan  dalam menjamin keberlangsungan mereka di masa depan?

Marilah  kita simak  apa itu  _Local Seed Bank_, dengan bergabung  bersama kami  pada:
Hari, tanggal : Senin, 30 maret 2020
Waktu   : 19.30 – 20.30 wib

MeetIng number: 587 238 103

BELAJAR BERSAMA 
Presenter: Dewi Septiana S.Pt (SMKN 1 YOGYAKARTA)
Moderator: Siti Khasanah, STP, M.Pd ( SMKN 1 SAPTOSARI)
Host       : Dra. Ening  Yuni  SA, MA (Pengawas Kemenag Bantul)
Nara hubung :  Dra Ening Yuni SA, MA (081328023454)


Ayo Jaga Masa Depan Anak Cucu  Kita  dengan_ Local Seed Bank


Laporan Hasil Kegiatan 

Proses pelatihan online VCT batch 6 DIY masih terus berjalan. pada tanggal 30 Maret 2020 pukul 19.30 - 20.30 tim ibu tiga generasi tampil untuk pertama  kali dengan personil host Ibu Dra Ening Yuni SA,MA, moderator Siti Khasanah, STP,M.Pd dengan presenter Ibu Dewi Septiana ,S.Pt. Materi yang ditampilkan adalah Local Seed Bank. Apa itu Local Seed Bank? Local seed bank adalah upaya penyimpanan benih yang bisa dilakukan secara mandiri di rumah dengan menyimpan pada suhu rendah dan tempat yang tertutup. Walaupun ada kendala sinyal  tetapi secara umum proses kegiatan presentasi bisa berjalan sesuai rencana. Demikian sekilas gambaran kegiatan presentasi VCT Batch 6  Diponegoro 03.  Kami sampaiakna disini keikutsertaan bapak ibu guru hebat dalam kegiatan presentasi dengan presensi sebagai berikut http://gg.gg/presensi_local-seed-bank

Tidak ada komentar:

Posting Komentar